Babinsa Koramil 06/Cepogo  Cek Harga Beras Dengan Jurus Komsos

    Babinsa Koramil 06/Cepogo  Cek Harga Beras Dengan Jurus Komsos

    BOYOLALI – Babinsa Koramil 06/Cepogo Kodim 0724/Boyolali Serda Budi Raharjo melaksanakan Komsos sekaligus  mengecek harga beras kepada Pedagang grosir dan eceran di Pasar Cepogo Kecamatan Cepogo Kabupaten Boyolali. Minggu ( 29/01/23)

    Babinsa Serda Budi Raharjo menyampaikan, kegiatan tersebut bertujuan untuk mengetahui situasi dan kondisi keamanan dan memantau stabilitas harga sembako khususnya beras di Desa binaan.

    Lebih lanjut Serda Budi Raharjo menambahkan, pemantauan tersebut akan dilakukan secara rutin di setiap pasar yang berada di wilayah binaannya.

    Menurut Ibu Solikah salah seorang pedagang mengatakan untuk harga beras sampai saat ini masih stabil dan normal.

    Upaya yang dilakukan Babinsa sebagai bentuk antisipasi adanya oknum pedagang yang sengaja memainkan harga beras, dan diharapkan harga tetap stabil.

    (Arda 72)

    boyolali
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Polsek, Koramil 06/Batuwarno Bantu...

    Artikel Berikutnya

    Warga Binaan Terkena DBD, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Prajurit TNI Koops Habema Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Wilayah Papua
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima

    Ikuti Kami